Tag Archives: Ybts

EXPO SAYURAN DAN LOMBA OLAHAN PANGAN LOKAL KELOMPOK TANI ANA LEKO

Suarajarmas.com – Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS), didukung oleh William & Lily Foundation (WLF), menjalankan program Peningkatan Mata Pencaharian Pertanian melalui Pendekatan Terpadu (PERMATA) di Kabupaten Sumba Barat Daya yang berlangsung selama 24 bulan, mulai dari tanggal 1 Oktober 2021 hingga 30 September 2023. Program ini bertujuan untuk meningkatkan mata …

EXPO SAYURAN POKTAN ANA LEKO

Suarajarmas.com – Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS) bersama William & Lily Foundation (WLF) kembali menggelar Expo Sayuran dan Lomba Pengolahan Pangan Lokal bagi kelompok dampingannya. Kali ini expo sayuran dan lomba pangan lokal di gelar di Desa Pero Kecamatan Wewewa Barat Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) Nusa Tenggara Timur selama …

YBTS & WLF DAMPINGI PETANI BERJIWA WIRA USAHA

Suarajarmas.com – Pendampingan kepada 48 Poktan dalam Program PERMATA oleh Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS) bekerja sama dengan William and Lily Foundation (WLF) telah menunjukkan perkembangan yang cukup baik. Program yang akan berakhir dalam bulan September 2023 mendatang dengan berbagai kegiatan memberikan dampak dalam peningkatan produksi sayuran dan pendapatan petani. …

YBTS Gelar Kegiatan Temu Lapang Petani di Kabalidana SBD

Suarajarmas.com – Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS) bersama Wiliam and Lily Foundation (WLF) melaksanakan program peningkatan mata pencaharian yang bertujuan untuk meningkatkan akses kelompok tani terhadap potensi mata pencaharian sektor pertanian (PERMATA) di Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) khususnya di 8 desa yakni Desa Pero, Kabalidana, Weemangura (Kecamatan Wewewa Barat), …

YBTS DAN WLF SIAPKAN PETANI PEBISNIS

Suarajarmas.com –  Program Penguatan Mata Pencaharian Melalui Pendekatan Terpadu (PERMATA) yang diimplementasikan oleh Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS) bersama Wiliam and Lily Foundation (WLF) bertujuan untuk meningkatkan akses kelompok tani terhadap potensi mata pencaharian  sektor pertanian di Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) pada  9 desa  yakni  Desa Pero, Kabalidana, Weemangura …