Suarajarmas.com – Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Nakertrans), Yeremia Tanggu, S.Sos., secara resmi menutup Pelatihan Berbasis Kompetensi Pembuatan Kabinet dari Kayu oleh Balai Latihan Kerja Komunitas (BLKK) Cahaya Kasih, Rabu (24/5/2023) di BLKK Cahaya Kasih Jln Rangga Roko Indah Kelurahan Langga Lero Kecamatan Kota Tambolaka Kabupaten Sumba Barat Daya …
Ekonomi dan Wirausaha
YBTS DAN WLF SIAPKAN PETANI PEBISNIS
Suarajarmas.com – Program Penguatan Mata Pencaharian Melalui Pendekatan Terpadu (PERMATA) yang diimplementasikan oleh Yayasan Bina Tani Sejahtera (YBTS) bersama Wiliam and Lily Foundation (WLF) bertujuan untuk meningkatkan akses kelompok tani terhadap potensi mata pencaharian sektor pertanian di Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) pada 9 desa yakni Desa Pero, Kabalidana, Weemangura …
DEMI CAPAI TARGET TAHUN 2025, PINTU AIR GUNAKAN MENTAL TUYUL
Suarajarmas.com – Koperasi Kredit (Kopdit) Pintu Air dalam mencapai target tahun 2025 dengan 1 juta anggota, sejuta pelaku usaha ekonomi Kreatif UMKM, Aset 4 trilyiuan dan 100 kantor cabang di seluruh Indonesia akan menerapkan mental Tekun, Ulet, Yakin, Usaha, Lancar (TUYUL), karena tidak hanya doa saja harus punya ketekunan, keyakinan …
KOPDIT PINTU AIR GELAR RAT
Suarajarmas.com – KSP Koperasi Kredit (Kopdit) Pintu Air Rotat Indonesia mengelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) tahun buku 2022 bertempat di Aula Lantai III Sumur Yakob, Dusun Rotat, Desa Ladogahar, Kecamatan Nita, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur, Kamis, (4/5/23) yang diikuti oleh seluruh anggota di cabang masing-masing baik secara langsung maupuan …
BLKK CAHAYA KASIH GELAR PELATIHAN PEMBUATAN KABINET DARI KAYU
Suarajarmas.com – Bakai Latihan Kerja Komunitas (BLKK) Cahaya Kasih GKS Mata kembali menggelar Pelatihan Berbasis Kompetensi Pembuatan Kabinet Dari Kayu di gedung BLKK Cahaya Kasih Jl. Rangga Roko Indah Kelurahan Langga Lero Kecamatan Kota Tambolaka Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) Nusa Tenggara Timur. Kegiatan pelatihan yang berlangsung dari tanggal 19 …