Suarjarmas.com – Anggota DPR RI Dapil NTT II Ratu Wulla Talu (RWT), S.T mendapatkan apresiasi yang sangat tinggi dari masyarakat saat melaksanakan Kunjungan Kerja (Kunker) dan Sosialisasi kegiatan Promosi dan KIE program Penurunan Stunting Desa Elu Loda, Kecamatan Tana Righu, kabupaten Sumba Barat – NTT Rabu (1/11/2023). Dalam arahannya Ratu …