Politik

MASYARAKAT 3 DESA DORONG CHRIS TAKA MAJU DALAM PILKADA SBD

Suarajarmas.com – Sekelompok masyarakat dari Desa Mata Wekaroro, Desa Wee Rame dan Desa Wee Kokora berkumpul di Kampung Gollu Kapabala Wewewa Tengah, Senin (8/4/2024) untuk menyatakan sikap mendorong penuh Wakil Bupati Sumba Barat Daya (SBD) Marthen Christian Taka, S.IP., maju dalam perhelatan Pilkada SBD sebagai calon bupati periode 2024-2029. Pernyataan …

PDIP RESMI BUKA PENDAFTARAN BALON PILKADA

Suarajarmas.com – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) NTT resmi membuka proses pendaftaran bakal calon (Balon) bupati/wakil bupati, walikota/wakil walikota dan gubernur/wakil gubernur. Hal ini secara resmi disampaikan oleh DPD PDIP NTT  pada awak media, Jumat (12/4/2024) di sekretraiat DPD PDIP NTT Kupang. Sekretaris DPD PDIP NTT, …

DEMI MENGHADAPI PILKADA SBD, DE DAMA PERSIAPKAN LANGKAH INI

Suarajarmas.com – Anggota DPRD provinsi NTT Dapil III Sumba Dominggus Dama, S.T.,M.T menyatakan kesiapannya masuk calon Bupati kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) pada pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024 November Mendatang demikian di sampaikan saat di wawancara di kediaman Sabtu 23/03/2024. De Dama sapaan akrba anggota DPRD dari PPP …

Chris Taka Siap Bertarung di Pilkada SBD

Suarajarmas.com – Marthen Christian Taka, S. IP.,  yang merupakan wakil bupati kabupaten Sumba Barat Daya (SBD) saat ini menyatakan kesiapannya bertarung pada perhelatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) November 2024. Saya menyatakan siap karena sudah memperoleh Surat Rekomendasi dari DPP Partai Golkar November tahun 2023 yang lalu sebagai bakal calon Bupati …

Masihkah Caleg dan Anggota DPR Wakil Rakyat, atau Sudah jadi Wakil Partai?

Suarajarmas.com – Jakarta, 12 Maret 2024. Beredarnya berita pengunduran diri Caleg DPRI RI Partai Nasdem atas nama Ratu Ngadu Bonu Wulla sungguh mengagetkan, tidak masuk akal sehat dan aneh… benar-benar aneh. Saksi dari Partai Nasdem yang menyampaikan secara resmi pengunduran diri Caleg yang bersangkutan dan videonya telah viral menimbulkan tanda …