Berita

Peduli Pada Korban Musibah Kebakaran, Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar SBD Salurkan Bantuan Kemanusiaan

Kodi-SJ………… Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Kabupaten Sumba Barat Daya (SBD), Marthen Christian Taka, S. IP, sambangi korban kebakaran rumah adat Parona Baroro, Desa Waikaninyo Kecamatan Kodi Bangedo Kabupaten SBD, Senin (17/1/22). Chris Taka sapaan akrab Ketua Dewan Pembina Partai Golkar SBD ditemani oleh anggota Partai Golkar yang juga Ketua …

Pendaftaran Tamtama dan Bintara TNI AD Khusus Santri dan Lintas Agama mulai dibuka

Tambolaka-SJ………… TNI Angkatan Darat memberikan kesempatan bagi para santri dan lintas agama yang berminat untuk mendaftaran menjadi Tamtama dan Bintara TNI Angkatan Darat. Dalam baliho yang pasang oleh anggota Kodim 1629/SBD selain pendaftaran Calon Bintara dan Tamtama PK Khusus santri dan lintas agama (Protestan, Katholik, Hindu, Budha) juga membuka pendaftara …

Diduga Merusak Hutan Wemean Halibasar, Paulus Seran Bae, dkk Dipolisikan

Betun-SJ………. Kesatuan Masyarakat Hukum Adat Lootasi Betaran resmi polisikan Paulus Seran Bae alias Seran Bouk Bae dan kawan-kawan atas dugaan tindak pidana perusakan hutan Wemean Halibasar. Tindakan pengrusakan tersebut dilakukan dengan cara menguasai/menduduki secara berkelompok, secara bersama-sama membabat, menebang serta membakar pohon-pohon besar yang berumur puluhan tahun yang telah hidup …

POLRES SBD SALURKAN BANTUAN KEPADA KORBAN KEBAKARAN DI DESA WAIKANINYO

Kodi-SJ…… Polres Sumba Barat Daya (SBD) menyalurkan bantuan sosial (Bansos) sebagai bentuk kepedulian dan rasa kemanusiaan kepada warga yang terkena musibah kebakaran. Tercatat ada  8 buah rumah yang jadi korban kebakaran bertempat di (Kampung Adat) Parona Baroro, Desa. Waikaninyo, Kecamatan Kodi Bangedo, Kabupaten SBD Nusa Tenggara Timur, Senin (17/1/22). Penyerahan …

TNI-Polri dan Pemda Gelar Apel Tiga Pilar, Akselerasi Percepatan Vaksinasi COVID-19 Di Kabupaten Sumba Barat

Waikabubak-SJ………… Dalam rangka percepatan vaksinasi COVID-19 di Kabupaten Sumba Barat, Bupati Sumba Barat Yohanis Dade, S.H., didampingi Kapolres Sumba Barat AKBP FX. Irwan Arianto, S.I.K., M.H., dan Kasdim 1613 Sumba Barat Mayor Inf. Andhi Sutianto, S.E., pimpin Apel Tiga Pilar di lapangan apel Pemda Sumba Barat. Senin (17/1/2022) pagi. Dalam …